6 Build Item Paling Wajib Di Pakai Hero Beatrix Mobile Legends

Hero role marksman terbaru yang terdapat pada permainan mobile legends yaitu Beatrix. Bagi kamu yang sudah terbiasa bermain mobile legends tentu tidak akan merasa asing lagi dengan hero ini. Beatrix gameplay Mobile Legends memang memiliki kemampuan yang sangat hebat.

Kamu akan menemukan skill ultimate dengan kekuatan damage yang sangat luar biasa. Bahkan Beatric juga mempunyai skill yang cukup unik. Jika kamu penasaran untuk menggunakan Hero tersebut saat bermain mobile legends, maka di sini akan diulas mengenai rekomendasi build tersakit yang dimilikinya.

Inilah Build Item Beatrix Mobile Legends Tersakit

beatrix mobile legends

1. Raptor Machete

Build tersakit yang pertama yaitu Raptor Machete. Kamu bisa melakukan pembelian untuk item roam Raptor Machete ini. Dengan kamu membelinya nanti akan mendapatkan beberapa keunggulan, antara lain yaitu: physical penetration bertambah hingga 15%, physical attack bertambah hingga 30% serta damage to monsters yang akan mengalami penambahan hingga 50%.

Selain itu berkat pasif unik yang dimiliki oleh item ini, Beatrix mampu memberikan tambahan hingga 50 true damage pada monsters.

2. Warrior Boots

Kamu bisa melakukan pembelian item sepatu warrior yang merupakan salah satu dari build tersakit. Dengan kamu menggunakan item ini, Beatrix akan memperoleh tambahan atribut +40 movement speed Warrior serta Boots sebanyak 22. Selain itu item ini juga mempunyai pasif unik yang bisa meningkatkan physical defense sebanyak 5 kali setiap kali menerima basic attac maksimal 25.

3. Blade of Despair

Build Item Beatrix Mobile Legends ketiga yang juga bisa kamu beli yaitu Blade of Despair. Dengan menggunakan item ini, maka akan mendapat penambahan movement speed sebanyak 5% serta +170 physical attack. Hal yang menarik lagi yaitu pasif unik dari item ini bisa menambah physical damage Beatrix sebanyak 25% ketika hero ini memiliki HP di bawah 50%.

4. Demon Hunter Sword

Dengan menggunakan item Demon Hunter Sword ketika kamu berada di tengah-tengah permainan, item tersebut akan membantu meningkatkan serangan dari sang hero. Hal itu wajar saja karena memang item yang satu ini memiliki kemampuan dalam menambah attack speed sebesar 25% dan +35 physical attack.

Bukan hanya itu saja, Demon Hunter Sword juga dibekali dengan pasif unik yang mampu memberikan 9% dari HP musuh yang tersisa sebagai tambahan untuk physical damage .

5. Brute Force Breastplate

Build Item Beatrix Mobile Legends selanjutnya yang juga bisa kamu gunakan yaitu Brute Force Breastplate. Menggunakan item ini memungkinkan bagi kamu untuk menambah +45 physical defense serta +770 HP untuk Beatrix. Tak hanya itu saja, Brute Force Breastplate memiliki basic unik yang bisa digunakan untuk meningkatkan physical serta magic defense hingga sebanyak 4 kali selama 5 detik, dan juga menambah movement speed hingga sebesar 3%.

6. Endless Battle

Build tersakit yang terakhir yaitu Endless Battle. Kamu bisa membeli item ini ketika sudah memasuki akhir permainan. Dengan menggunakan Endless Battle memungkinkan bagi kamu untuk menambah +25 mana regen, +10% cooldown, +65 physical attack, + physical lifesteal, +250 HP, reduction serta +5% movement speed. Selain itu item ini juga mempunyai pasif unik yang bisa memberikan penambahan sebesar 85% physical damage setelah skill basic attack.

Itulah 6 Item Paling Sakit Beatrix Mobile Legends yang bisa kamu gunakan ketika bermain game mobile legends menggunakan Hero Beatrix. Dengan mengetahui semua item-titem tersebut tentunya kamu bisa lebih mampu untuk mengatur kapan harus menggunakan item-item tersakit itu nantinya.

Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *