4 Fitur Maksimalin Gaming di Infinix GT 10 Pro

Infinix dengan semangat #JadiinMauLo belum lama ini merilis smartphone seri GT pertamanya, GT 10 Pro, di Indonesia. Membawa 3 fitur unggulan, seperti chipset Dimensity 8050 Gaming 5G, Ultra Graphic & Framerate Engine, serta layar AMOLED berbingkai tipis yang dilengkapi In-Display Fingerprint, Infinix GT 10 Pro menjadi salah satu smartphone gaming dengan spesifikasi paling kompetitif di rentang harga menengah atau mid-range.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

Potensi AI menjadi Kambing Hitam Kejahatan Cyber

Pakar Kaspersky membagikan analisisnya mengenai kemungkinan dampak dari Kecerdasan Buatan (AI), khususnya potensi bahaya psikologis dari teknologi ini.

Vitaly Kamluk, Kepala Pusat Penelitian untuk Asia Pasifik, Tim Penelitian dan Analisis Global (GReAT) di Kaspersky, mengungkapkan bahwa ketika penjahat siber menggunakan AI untuk meluncurkan tindakan berbahayanya, mereka dapat menyalahkan teknologi tersebut dan merasa tidak bertanggung jawab atas dampak dari serangan siber yang diluncurkan.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

Capture FIBA 2023 World Cup 2023 Momen Dengan Lensa Telephoto OPPO Reno10 Pro + 5G!

Indonesia saat ini sedang menjadi tuan rumah pergelaran akbar FIBA World Cup 2023 bersama Jepang dan Filipina. FIBA World Cup merupakan kejuaraan bergengsi basket Internasional yang diselengarakan oleh federasi bola baset dunia. Indonesia mendapat jatah untuk menggelar laga penyisihan Grup G dan H bertempat di Indonesia Arena kawasan Gelora Bung Karno Jakarta.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

3 Alasan Ponsel Cerdas Butuh Perlindungan Keamanan

Saat mendapatkan telepon baru, biasanya secara otomatis kita akan mencari casing pelindung agar fisik ponsel kita tetap aman. Tetapi bagaimana dengan menginstal keamanan di luar Anti-Virus untuk melindungi seluruh data kita yang tersimpan di dalamnya? Kaspersky hari ini membagikan tiga alasan penting mengapa perangkat seluler juga memerlukan perlindungan perangkat lunak.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

HUAWEI Band 8 Sensasi Smartwatch dengan Desain Semakin Tipis & Ringan

Huawei Device Indonesia meluncurkan HUAWEI Band 8, sebagai generasi terbaru produk yang meneruskan kesuksesan lini produk HUAWEI Band dengan harga yang terjangkau, salah satunya adalah HUAWEI Band 7 yang merupakan produk hot-sales yang laris terjual sebanyak 10.000 unit di dua hari pertama penjualan. HUAWEI Band 8 diluncurkan dengan harga flash sale sebesar Rp 519.000 dari harga asli Rp 699.000 dan penawaran diskon hingga 70% untuk pembelian Watch Face, pelanggan sudah dapat menambahkan smartband super tipis dan ringan ini ke keranjang (add to cart) mulai hari ini (25/05) pada laman Huawei Official Store di Shopee, Tokopedia, Lazada, Blibli, dan Tiktok (@huaweistore_indonesia) secara eksklusif. Pelanggan juga sudah bisa mengklaim voucher early bird senilai Rp 10 ribu untuk pembelian HUAWEI Band 8 mulai hari ini 25 Mei hingga 30 Mei mendatang di HUAWEI Official Store.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

realme Mobile Photography Innovation Event, Pameran Potensi Maksimal Teknologi Kamera 200MP di realme 11 Pro Series 5G

realme menyelenggarakan Mobile Photography Innovation Event dalam rangka memperkenalkan potensi maksimal dari teknologi kamera 200MP pada realme 11 Pro Series 5G. Acara yang diselenggarakan di New York, Amerika Serikat pada 16 Mei 2023 ini dihadiri oleh realme Product Communications Manager, Mark Wesley, Vice President of Sensor Architecture of Samsung Electronics, Seongwook Song, dan Lonely Planet Photographer, Evan Ruderman.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

Bagaimana AI Mengubah Cara Kerja di Indonesia

Awal tahun ini, Microsoft Corp. memperkenalkan Microsoft 365 Copilot, yang akan menghadirkan kemampuan baru generative AI ke aplikasi yang digunakan jutaan orang setiap harinya, seperti Microsoft Word, Excel, PowerPoint, Outlook, Microsoft Teams, dan masih banyak lagi. Pada awal Mei 2023, perusahaan juga mengumumkan akan memperluas akses ke versi pratinjau Microsoft 365 Copilot dan memperkenalkan fitur-fitur baru. Hari ini, Microsoft merilis data dan insights baru di Indonesia, berdasarkan laporan Work Trend Index 2023: “Will AI Fix Work?”

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

Kaspersky Bongkar Kasus Pencurian Aset Kripto Setara 30 Ribu Dolar!

Investor aset kripto sering beralih ke dompet perangkat keras (hardware wallets) sebagai cara yang aman untuk menyimpan aset digital mereka, dengan asumsi bahwa dompet tersebut tidak dapat ditembus. Namun, bahkan dompet perangkat keras tercanggih di pasaran mungkin dapat menjadi tidak aman, dan masih ada risiko keamanan seperti penggunaan perangkat palsu atau terinfeksi. Kaspersky membagikan detail di balik insiden pencurian aset kripto yang melibatkan dompet perangkat keras, dan mengakibatkan hilangnya 1,33 BTC atau setara US$29.585.

Continue reading

Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

realme 11 Pro Series 5G Hadir dengan 200MP SuperZoom Camera Pertama di Dunia

realme secara resmi merilis realme 11 Series 5G di Tiongkok. Seri angka terbaru dari realme ini hadir dalam 2 varian yakni realme 11 Pro+ 5G dan realme 11 Pro 5G. realme 11 Pro+ 5G menjadi smartphone dengan kamera flagship dari realme di tahun ini. realme 11 Pro+ 5G dan realme 11 Pro 5G juga menawarkan desain mewah dengan melibatkan mantan desainer print dan textile dari Gucci.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail

Anti Phishing dengan Teknologi AI

Pakar Kaspersky telah melakukan penelitian yang mempelajari kemampuan ChatGPT dalam mendeteksi tautan phishing. Sementara ChatGPT sebelumnya telah mendemonstrasikan kemampuan untuk membuat email phishing dan menulis malware, keefektifannya dalam mendeteksi tautan berbahaya terbatas. Studi tersebut mengungkapkan bahwa meskipun ChatGPT mengetahui banyak hal tentang phishing dan dapat menebak target serangan phishing, ChatGPT memiliki tingkat positif palsu yang tinggi hingga 64 persen.

Continue reading Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail