
realme C30 hadir di Indonesia sebagai smartphone #PastiStylish di segmen harga Rp 1 jutaan. Smartphone dalam kisaran harga ini umumnya dikenal dengan baterainya yang besar dan daya tahan baterainya yang lama, cocok untuk menemani aktivitas sehari-hari. realme C30 hadir dengan desain garis vertikal dengan tekstur seperti koper, sebagai bagian dari komitmen realme untuk menawarkan desain yang stylish dan #KualitasTerdepan untuk segmen entry-level.
Continue reading




