
Inovasi pada smartphone semakin pesat, seiring dengan perkembangan teknologi yang terjadi. Dan salah satu sektor yang mengalami kemajuan signifikan ada pada aspek kamera. Tren fotografi yang semakin masif di kalangan pengguna, menjadikan kualitas kamera sebagai salah satu tolok ukur dalam penilaian sebuah smartphone. Tren terbaru pada kamera smartphone sekarang ini adalah hadirnya lensa telefoto periskop yang mampu menghasilkan gambar dengan lebih tajam dan detail dibandingkan kamera smartphone dengan resolusi besar, layaknya DSLR namun versi yang lebih ringkas.
Continue reading




