Dari Nintendo Switch, Kini Little Town Hero Hadir di Playstation 4

Little Town Hero adalah salah satu game buatan Game Freaks dengan alur cerita unik dimana ada salah satu anak di sebuah pedesaan yang kondisinya sedang di serang oleh para monster jahat. Kemudian, anak tersebut pergi ke sebuah pertambangan dan menemukan batu berwarna merah yang ternyata mempunyai kekuatan cukup kuat.

Gameplay Little Town Hero Playstation 4

Dari segi gameplaynya Little Town Hero menggunakan sistem turn based strategi dimana kamu harus mengatur sebuah strategi untuk melawan monster monster kuat yang menyerang pedesaannya. Seiiring dengan perjalanan kamu melawan monster kuat karakter yang kamu mainkan juga bisa dapat di upgrade dan skillnya pun bisa di ubah – ubah. Buat yang penasaran dengan gameplay aslinya seperti apa? Bisa langsung tonton video dibawah ini :

Pertama kali game Little Town Hero dirilis pada 16 Oktober 2019 di Console Nintendo Switch dan setelah melihat banyaknya antusiast untuk bermain game tersebut Game Freaks akhirnya merilis ulang game tersebut khusus untuk console game Playstation 4 di bulan april mendatang.

Gameplay Little Town Hero Playstation 4_1

Game Freaks merupakan salah satu developer games terkenal yang sebelumnya mereka merilis game Pokemon series. Dimana game Pokemon Series ini sangat melegenda dikalangan para gamers karena seluruh alur cerita dari game tersebut sangatlah seru untuk dimainkan.

So, Jadi tunggu apalagi buat kamu yang penasaran dengan permainan Little Town Hero bisa langsung mainkan di Console Nintendo Switch atau menunggu hingga bulan april 2020 mendatang untuk playstation 4.

Facebooktwitterredditpinterestlinkedinmail
The following two tabs change content below.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *